PENYERAHAN BANTUAN TONGKAT KAKI EMPAT
05 April 2021 13:04:33 WITA
PD Air Minum Kabupaten Buleleng menyerahkan bantuan tongkat kaki empat di Banjar Dinas Penyumbahan Desa Les ,Kecamatan Tejakula , Kabupaten Buleleng . Bantuan diserahkan langsung oleh Direktur PD. Air Minum Kabupaten Buleleng dan Staf disaksikan oleh Bapak Perbekel Les Gede Adi Wistara , SH serta Klian Banjar Dinas Penyumbahan Nyoman Widiarta . Bantuan tongkat kaki empat diberikan kepada Ibu Nyoman Sulatri yang mengalami sakit stroke sehingga dalam melakukan aktifitas perlu ditopang dengan alat bantu berupa tongkat .
Komentar atas PENYERAHAN BANTUAN TONGKAT KAKI EMPAT
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- DISKUSI PEMANFAATAN KAWASAN KONSERVASI LAUT BULELENG UNTUK PERIKANAN DAN WISATA BAHARI
- HARI KE-2 PENDAMPINGAN ANUGRAH DESA WISATA INDONESIA (ADWI) 2024 DI DESA WISATA LES
- PENDAMPINGAN ANUGRAH DESA WISATA INDONESIA (ADWI) DI DESA WISATA LES #1
- VISITASI TIM JURI KEMENPAREKRAF TERKAIT PENILAIAN ADWI 2024 DI DESA WISATA LES
- KUNJUNGAN MENPAREKRAF DI DESA WISATA LES DALAM AJANG ADWI 2024 - PEMDES LES
- PELATIHAN SCUBA DIVE - EXPLORE KARANG "LES PARADISE"
- RAPAT KOORDINASI PERSIAPAN VISITASI TIM KEMENPAREKRAF ADWI 2024 - PEMDES LES