NELAYAN DESA LES LIBUR MELAUT
23 Januari 2019 09:30:36 WITA
NELAYAN DESA LES LIBUR MELAUT
Akibat hujan deras yaang disertai dengan angin kencang kemarin tanggal 22 Januari 2019 pukul 20.00 wita mengakibatkan sebuah tiang listrik di Banjar Dinas Tegalinggah tepatnya didepan rumah Made Airwata miring dan hampir menimpa rumahnya. Tiang tersebut miring dikarenakan tanah tempat ditancapkannya tiang menjadi lembek akibat hujan yang turun sepanjang harii kemarin cukup deras disertai dengan angin kencang .Disamping itu angin dan hujan juga menyebabkan paran nelayan tidak bisa melaut dikarenakan gelombang pasang dengan ketinggian hampir 5 meter pada pukul 22.00 wita, para nelayan dengan bergotong royong menyelamatkan perahunya dari amukan gelombang sehingga perahu mereka selamat dan tidak mengalami kerusakan yang berarti . Akibat liburnya nelayan dari aktifitas menangkap ikan maka ketersediaan ikan menjadi sangat terbatas akibatnya harga ikan menjadi naik.
Dokumen Lampiran : NELAYAN DESA LES LIBUR MELAUT
Komentar atas NELAYAN DESA LES LIBUR MELAUT
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PEMBANGUNAN JEMBATAN PENGHUBUNG DI GANG 5 MENUJU ASEMA
- PEMANTAUAN PENDUDUK NON PERMANEN DI DESA LES
- Sosialisasi Hukum Ketenagakerjaan di Desa Les oleh YLBHI LBH Bali
- KOLABORASI PEMDES LES, TULI, DAN DAKOTA - MELUNCURKAN "TANTANGAN MEMBERSIHKAN SUNGAI"
- Urus Akta Kematian, Cepat dan Mudah
- Urus Surat Pindah Domisili (Kawin ke Luar atau Pindah Domisili Antar Kabupaten)
- Perbekel Les Koordinasi Data PIP Dengan Kepala Sekolah Di Wilayah Desa Les











